Selasa, 16 Juli 2013

Minyak Abaikan Data AS dan China

Harga minyak beranjak naik pada hari Senin, dan ditutup naik tipis seiring trader mengabaikan dampak data ekonomi dan industry yang mix dari China dan AS terhadap tingkat permintaan minyak global. GDP tahunan China melambat menjadi 7.5% pada kuartal kedua tahun 2013, turun selama 9 dari 10 kuartal terakhir, menurut data pemerintah. Bagaimanapun, China menyatakan bahwa tingkat permintaan minyak rebound pada bulan Juni mencapai level tertinggi dalam 4 bulan seiring tempat penyulingan kembali beroperasi.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar