Trader juga fokus pada dimulainya ekspansi jalur pipa minyak di AS, yang akan mengurangi kelebihan minyak mentah yang menekan harga minyak mentah AS di bagian Midwest terhadap patokan internasional.
Analis minyak mengatakan indeks dollar mendapat tekanan dan harga minyak sempat terangkat setelah Presiden Fed bagian Chicago Charles Evans mengatakan bahwa Fed “akan memberikan akomodasi moneter yang dibutuhkan" untuk membantu mendorong perekonomian.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar