Rabu, 15 Februari 2012

Kecemasan Downgrade Tekan Harga Emas

Emas anjlok pada hari Selasa seiring dollar menguat terhadap euro dalam kecemasan adanya downgrade rating kredit AAA milik Peancis, Inggris, dan Austria dan ketidakpastian mengenai bailout Yunani. Emas turun bersama euro pasca Moody's memperingkatkan akan memangkas.

Data penjualan ritel AS yang dirilis kurang dari perkiraan juga menghantam selera resiko investor. Analis memperkirakan emas akan diperdagangkan sideways dalma jangka pendek.

"Rally apapum akan terbatas mengingat potensi perlambatan ekonomi, absennya langkah baru pemerintahan di Eropa," ucap McGhee, kepala pada Integrated Brokerage Services LLC. "Saya tidak akan terkejut jika emas terus bergerak di dalam range selama beberapa pekan ke depan," ucapnya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar